11 Maret 2025 10:36:00
Administrator
15 Kali Dibaca
Berita Desa
Pada hari ini selasa 11 maret 2025 Desa Susut melaksanakan senam hamil yang di lakukan selama 2 hari. Senam hamil adalah rangkaian gerakan senam yang di lakukan ibu hamil untuk mempersiapkan persalinanSenam hamil aman dilakukan selama kehamilan, asalkan ibu hamil dalam keadaan sehat.
Manfaat senam hamil
Meningkatkan kekuatan otot tubuh dan otot panggul
Mengurangi keluhan selama hamil, seperti sembelit, perut kembung, dan pembengkakan pada kaki
Membantu beradaptasi dengan perubahan bentuk tubuh dan berat badan
Membantu mengatur napas saat persalinan normal
Memperlancar peredaran darah
Mempermudah persalinan
Meningkatkan suasana hati dan mengurangi kecemasan.
Gerakan senam hamil
Butterfly pose (baddha konasana)
Squat
Cat-cow stretch
Standing pelvic tilt
Child's pose
Wall squat
Seated pelvic circles
Leg lift/leg raises
Wall push-up
Deep squat
Tips senam hamil Lakukan senam hamil secara rutin, Lakukan senam hamil dengan instruktur senam atau panduan, Jangan latihan dengan menahan nafas.